Sambil duduk di ruang tengah. Saya nyalakan TV pagi itu. Rencananya mau mandi. Sejenak kemudian saya perhatikan ada talkshow menarik. Yang bicara adalah Hamdi Muluk, ahli psikologi politik dan Refly Harun, pengamat hukum Tata Negara. Apa pasal yang dibincang? Rupanya semalam ada peristiwa genting di Jakarta. Salah satu hakim dan juga Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) … Continue reading Hakim korup; Kemana lagi kita berharap..?