Daeng (Dg) Kulle (47) baru saja selesai makan, siang itu. Ia bersiap melaut. Sebotol air digengam, sebungkus rokok dan tidak lupa korek. Ia akan mencari ikan di sekitar Pulau Gusung tempatnya bermukim. Alatnya sederhana saja, sebilah panah dan kaca mata (molo) ala bajo yang dibuat dari kayu. Kaca mata ini hanya menutupi kedua biji mata. … Continue reading Subsistensi dan Keberlanjutan Sumberdaya Laut di Pulau Gusung
5 Pantai Cantik di Kepulauan Selayar
Selayar atau Saliejer (Belanda) terletak di laut Flores. Perjalanan menuju Selayar bisa ditempuh melalui darat yaitu Bus - 6 hingga 7 jam - atau melalui penerbangan dari Makassar (35-40 menit) ke Bandar Udara Aroeppala di Padang, Selayar. Maskapai yang melayani penerbangan ke Selayar gaitu Garuda Indonesia (4 hari seminggu), Wings Air (setiap hari) dan TransNusa … Continue reading 5 Pantai Cantik di Kepulauan Selayar
Volunteer “KI” di MTS Nurul Hijrah
Dipenghujung tahun 2016 saya mendaftar kelas inspirasi (KI) di Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan. Sebenarnya sudah sejak setahun sebelumnya, keingin jadi volunteer itu ada. Tetapi masih sibuk dengan setumpuk pekerjaan kantor yang sulit untuk ditinggalkan. Setelah mendaftar dan lama menunggu, panitia akhirnya mengkonfirmasi bahwa saya dinyatakan lulus dan bisa menjadi volunteer untuk KI tahun 2017. Beginilah … Continue reading Volunteer “KI” di MTS Nurul Hijrah